Berita

LIPUTAN

Tak Pernah Bosan, Pemkab Kudus Kembali Lakukan Penyisiran Guna Ingatkan Social Distancing

  KUDUS - Malam ini (11/04) Plt Bupati HM Hartopo didampingi Kapolres Kudus Gatot Catur Efendi, Dandim 0722/Kudus Irwansyah, dan Ketua DPRD Kudus Masan kembali melakukan penyisiran disejumlah tempat guna…

Selengkapnya
LIPUTAN

Antisipasi Pemudik, Tempat Karantina Telah Siap

  KUDUS - Menindaklanjuti kebijakan karantina pemudik dari luar daerah, H.M. Hartopo memastikan Rusunawa Bakalankrapyak telah siap ditempati. Sementara itu, dua tempat karantina lainnya tinggal menunggu kelengkapan sarpras pendukung, dan…

Selengkapnya
LIPUTAN

Hartopo Ajak Masyarakat Terapkan Physical Distancing

KUDUS - Guyuran hujan dan basahnya jalanan tak membuat semangat Pelaksana Tugas (Plt) Bupati Kudus Hartopo untuk mengajak masyarakat menerapkan _physical distancing_ surut. Hartopo tak sendiri, turut mendampingi Kapolres Kudus…

Selengkapnya
LIPUTAN

Pasien positif COVID-19 di Kudus dinyatakan sembuh

  KUDUS - Penyebaran Wabah covid-19 akhir-akhir ini memprihatinkan tak terkecuali di Kabupaten Kudus. Orang yang tanpa gejala saja tidak berarti luput dari serangan wabah virus ini. Baru ini, pasien…

Selengkapnya
LIPUTAN

Lewat Konferensi Video, Plt Bupati Kudus Sampaikan LKPJ

KUDUS - Sidang Paripurna dalam rangka penyampaian Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Tahun Anggaran 2019 tampak berbeda. Kali ini, Pemerintah Kabupaten Kudus dan anggota DPRD Kudus bersidang lewat konferensi video.  Pelaksana…

Selengkapnya
LIPUTAN

Pemkab Kudus Siap Jalankan Refocusing Anggaran

  KUDUS - Selama pandemi Covid-19, agenda pemerintahan baik di pusat maupun daerah dibatasi secara signifikan. Salah satunya adalah proses penganggaran dan pengadaan barang jasa. Oleh karena itu, pemerintah pusat…

Selengkapnya
LIPUTAN

Tegas, HM Hartopo Saat Membina Tenaga Kesehatan DKK Kudus

Kudus - Demi mengoptimalkan tingkat pelayanan masyarakat ditengah pandemi wabah Covid-19 ini, Plt Bupati Kudus HM Hartopo melakukan pembinaan kepada seluruh tenaga medis dari UPT Puskesmas se-Kab.Kudus dan Labkesda. Bertempat…

Selengkapnya
LIPUTAN

TP PKK Berdayakan Kader Untuk Membuat Masker Kain

  KUDUS - Menghadapi suasana wabah Covid-19, pemerintah pusat dan Pemerintah Kabupaten Kudus telah menganjurkan masyarakat untuk lebih banyak beraktivitas di dalam rumah. Pembatasan interaksi tersebut untuk meminimalisir penyebaran Covid-19.…

Selengkapnya
LIPUTAN

Berdonasi, Perkuat Perlindungan Diri Tim Gugus Tugas Covid-19 Kab. Kudus

  KUDUS - Seperti yang kita ketahui bersama, Tim medis adalah pasukan dibarisan terdepan dalam mencegah dan menangani wabah corona yang saat ini sedang merebak. Alat Perlindungan Diri (APD) saat…

Selengkapnya
LIPUTAN

Plt. Bupati Minta Kades Colo, Bakalankrapyak, dan Menawan Berikan Pemahaman Masyakarat

KUDUS - Agar dapat menghapus wabah Covid-19, semua pihak harus kompak dalam melawan Virus Corona. Menanggapi penolakan masyarakat atas ditunjukknya tempat karantina pemudik, Plt. Bupati Kudus H.M. Hartopo bersama Forkopimda…

Selengkapnya