Berita

LIPUTAN

Pemkab Kudus Serahkan Imbauan Salat Jum'at pada MUI dan FKUB Kabupaten Kudus

KUDUS - Pencegahan penyebaran Covid-19 di Kabupaten Kudus terus diupayakan. Menanggapi tausiyah MUI Jateng terkait pelaksanaan Salat Jum'at, Plt Bupati Kudus H.M. Hartopo bersama Unsur Forkopimda menggelar rapat dengan perwakilan…

Selengkapnya
LIPUTAN

Belum Ada Pasien Positif Covid-19 di Kabupaten Kudus

  KUDUS - Menyikapi berbagai informasi yang beredar di masyarakat terkait Covid-19 di Kabupaten Kudus, konferensi pers digelar. Juru bicara Satuan Tugas (Satgas) Pencegahan Covid-19 di Kudus sekaligus Kabid Pelayanan…

Selengkapnya
LIPUTAN

Perusahaan Swasta di Kudus Siap Bantu Kebutuhan APD Bagi Tenaga Kesehatan

KUDUS - Pelbagai upaya terus dilakukan demi mencegah merebaknya virus COVID-19 yang tengah melanda dunia. Tak terkecuali, Pemerintah Kabupaten Kudus yang telah membentuk Gugus Tugas Pencegahan dan Pengendalian COVID-19. Kegiatan…

Selengkapnya
LIPUTAN

Hartopo Ingin Pencegahan Virus Covid-19 di Kudus Optimal

KUDUS - Pandemi virus Covid-19 telah merebak di Indonesia. Bahkan, dalam sepekan terakhir terjadi lonjakan data terkait Orang Dalam Pengawasan (ODP) dan Pasien Dalam Pengawasan (PDP). Di Kudus, kategori orang…

Selengkapnya
LIPUTAN

Sinergitas Legislatif Dan Eksekutif, Bagi Masker Dan Sabun Kepada Masyarakat Untuk Cegah Covid-19

Kudus - Aksi bagi-bagi masker kepada para pengguna jalan yang dilakukan oleh Plt Bupati Kudus bersama Ketua DPRD Kab. Kudus sore ini (22/3) didepan alun-alun simpang tujuh Kabupaten Kudus berlangsung…

Selengkapnya
LIPUTAN

Hartopo Cek Penanganan PDP di RSUD Loekmono Hadi Kudus

KUDUS - Keberadaan Pasien Dalam Pengawasan (PDP) mendapatkan penanganan serius dari Pemkab Kudus melalui RSUD Loekmono Hadi Kudus. Hal tersebut dibuktikan dengan kunjungan Plt. Bupati Kudus H.M. Hartopo ke RSUD…

Selengkapnya
LIPUTAN

Pemkab Kudus Luncurkan Pusat Informasi Covid-19

KUDUS - Menghindari kesimpangsiuran informasi yang beredar di masyarakat, Pemerintah Kabupaten Kudus melalui Dinas Kominfo Kudus merilis website untuk pusat informasi Covid-19 di Kabupaten Kudus. Masyarakat Kabupaten Kudus yang ingin…

Selengkapnya
LIPUTAN

Bupati Imbau Setiap Rumah Sakit Di Kudus Siapkan Ruang Isolasi

KUDUS - Pemerintah Kabupaten Kudus telah membentuk gugus tugas pencegahan dan pengendalian Virus Covid-19. Rapat koordinasi pertama dihadiri langsung oleh Forkopimda di Command Center, Kamis (19/3). Plt. Bupati Kudus H.M.…

Selengkapnya
LIPUTAN

Hartopo Cek Kesiapan RS Mardi Rahayu Tangani Pasien Corona

KUDUS - Setelah ditunjuk Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Tengah sebagai salah satu rumah sakit rujukan penanganan virus Corona, RS Mardi Rahayu menyiapkan Ruang Isolasi Khusus. Bahkan, sebelum adanya penunjukan itu,…

Selengkapnya
LIPUTAN

Cegah Penyebaran Covid-19, Hartopo Bentuk Satgas

KUDUS - Pemerintah Kabupaten Kudus serius dalam upaya pencegahan menyebarnya virus yang tengah menjadi perhatian dunia, yakni virus Corona (Covid-19). Upaya tersebut dibuktikan secara nyata dengan pembentukan Satuan Tugas (Satgas)…

Selengkapnya