Berita

LIPUTAN

Bupati Hartopo Optimis Pasar Rakyat Turut Tingkatkan Perekonomian Masyarakat

Pasar Rakyat Disambut Positif Oleh Masyarakat   KUDUS - Pasar Rakyat yang diselenggarakan di Kantor Kecamatan Kota mendapat sambutan positif dari masyarakat. Hal itu dibuktikan dengan banyaknya pengunjung yang datang…

Selengkapnya
LIPUTAN

Mawar Hartopo Takjub Lihat Penampilan Paduan Suara Kader PKK

KUDUS - Kader PKK Kabupaten Kudus unjuk kebolehan dalam seni paduan suara. Lomba Paduan Suara PKK Tingkat Kabupaten Kudus berhasil menjadi ajang untuk menggali kemampuan penggerak PKK. Sembilan tim paduan…

Selengkapnya
LIPUTAN

Bupati Hartopo Minta Parpol Adakan Pendidikan Politik untuk Pemilih Pemula

KUDUS - Menjelang tahun politik, Bupati Kudus Hartopo mendorong partai politik turut menjaga kondusifitas Kabupaten Kudus. Bibit-bibit disintegrasi harus dicegah agar masyarakat tetap harmonis meskipun punya pilihan berbeda. Hal itu…

Selengkapnya
LIPUTAN

Bupati Hartopo Minta Kudus Jadi Daerah Ramah Investasi

KUDUS - Semangat yang terkandung dalam Undang-Undang Nomor 11 tahun 2020 tentang Cipta Kerja adalah untuk menciptakan iklim investasi yang lebih mudah dan sederhana. Tujuannya untuk meningkatkan daya serap tenaga…

Selengkapnya
LIPUTAN

Bupati Kudus Buka Bimtek Implementasi E-Arsip Terintegrasi Aplikasi SRIKANDI

Hartopo : Dapat Menggantikan Cara Kerja Manual ke Sistem Digital   KUDUS - Digitalisasi merupakan sebuah keniscayaan. Dalam birokrasi, penerapan digitalisasi menjadi salah satu cara untuk melahirkan sebuah birokrasi yang…

Selengkapnya
LIPUTAN

Bupati Kudus Pimpin Upacara HUT KORPRI, PGRI dan Hari Guru Nasional

Hartopo : Bekerjalah Secara Riil Dengan Tulus dan Ikhlas   KUDUS - Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-51 Korps Pegawai Republik Indonesia (KORPRI), HUT ke-77 Persatuan Guru Republik Indonesia…

Selengkapnya
LIPUTAN

Bupati Hartopo : Niatkan Melayani Pasien Sebagai Bentuk Pengabdian dan Penghargaan

KUDUS - Guna peningkatan pelayanan, Bupati Kudus Hartopo memotivasi pegawai RSUD dr. Loekmono Hadi untuk melayani dengan sepenuh hati. Hal itu disampaikannya dalam bincang bersama pegawai RSUD dr. Loekmonohadi pada…

Selengkapnya
LIPUTAN

Mawar Hartopo Tanamkan Karakter Kepemimpinan kepada Organisasi Wanita di Kudus

KUDUS - Kepemimpinan perempuan di era sekarang ini telah menjadi bagian dari dunia politik. Meski demikian, masih banyak tantangan yang harus dihadapi untuk memecahkan stigma pemimpin perempuan agar setara dengan…

Selengkapnya
LIPUTAN

Berbagai Produk Unggulan Dijajakan, Hartopo : Semoga Mendongkrak UMKM Setempat

KUDUS - Derasnya hujan tak mengurangi semarak nan meriahnya Gebyar Pasar Rakyat dan Karang Taruna Expo yang ada di Lapangan Sepakbola Desa Kalirejo Kecamatan Undaan, Minggu (27/11) malam. Hal tersebut…

Selengkapnya
LIPUTAN

Bupati Hartopo : Pasar Rakyat Jadi Ajang UMKM Lokal Berdaya

KUDUS - Pengembangan UMKM menjadi salah satu kebijakan utama Pemerintah Kabupaten Kudus. Melalui Pasar Rakyat di sembilan kecamatan, Bupati Kudus Hartopo memberikan kesempatan UMKM untuk memperkenalkan produknya pada khalayak.   …

Selengkapnya